Updesa - Maju Bersama Desa

Kontrak Pendamping Desa 2021 jadi Multiyears

Kontrak Pendamping Desa

Para Tenaga Pendamping Profesional (TPP) kini bisa bernafas lega. Pasalnya, Gus Menteri menjanjikan, kontrak pendamping desa jadi multiyears dua tahun.   Hal ini, Beliau sampaikan saat melaksanakan sosialisasi Permendes Nomor 13 Tahun 2020 dan konsultasi publik Rancangan Peraturan Pemerintah...

Siskeudes R.2.0.3 : Fleksibel Perubahan APBDes Berkali-kali

download siskeudes r.2.0.3

Siskeudes R.2.0.3 resmi dirilis secara daring oleh Badan Pengawas Keuangan dan Pembangunan bersama Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) 17/11.   Sistem Informasi Keuangan Desa atau yang lebih akrab disebut Siskeudes ini mengalami sejumlah penambahan fitur baru. Setelah kita tahu bahwa...

Fiskal Negara Sulit, Pemdes Diminta Tidak Tergantung Dana Desa

Fiskal Negara Sulit

Kita tahu bersama, bahwa sampai saat ini pandemi Covid-19 belum dapat di kendalikan secara maksimal oleh pemerintah.   Berbagai cara telah di tempuh oleh pemerintah guna mengurangi efek-nya. Salah satunya, ialah dengan menggelontorkan berbagai bantuan untuk jaring pengaman sosial...

Mendes Ingin Kapasitas Pendamping Desa Lebih Dari Pendamping Kementerian Lain

Kapasitas Pendamping Desa

Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi (Mendes PDTT) Abdul Halim Iskandar atau menginginkan kapasitas pendamping desa lebih dari pendamping lembaga dan kementerian lainnya.   “Saya ingin pendamping desa memiliki kapasitas yang di atas rata-rata sehingga bisa melebihi tenaga...