Tahapan Penyusunan RKP Desa 2023

Faktanya, tidak semua Pemerintah Desa dan juga Tenaga Pendamping Profesional (TPP) itu paham perihal tahapan penyusunan RKP Desa sesuai apa yang diatur dalam regulasi. Dan celakanya, banyak sekali tahapan dalam penyusunan RKP Desa yang di korupsi. Maksudnya:...
Perencanaan Desa, Bagaimana Maksudnya dan Mengapa Perlu?

Ternyata saya salah. Selama ini saya berfikir, bahwa perencanaan desa yang baik, tentu akan menghasilkan hasil yang baik pula. Tapi faktanya apa? Saat ini, masih banyak juga kok, oknum pemerintah desa yang terjebak kasus korupsi. Padahal,...
Strategi Menang Pilkades, Hindari Hal Ini Bila Tidak Ingin Kalah

Saya akan buka secara terang-terangan bagaimana teman saya bisa menang dalam kontestasi pemilihan kepala desa (Pilkades) tahun lalu. Sebetulnya strategi ini cukup sederhana, dan mungkin anda pun bisa dengan mudah menirunya. Jadi ceritanya begini. Jauh sebelum pemilihan...
Motto Calon Kades Terbaik dan Terbaru

Gelaran Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) selalu saja menjadi daya tarik sendiri bagi Calon Kepala Desa (Cakades) yang ingin berjuang menarik perhatian warga desa. Tak jarang, dari mereka bahkan memasang strategi-strategi jitu guna untuk memenangkan kontestasi politik yang digelar...